Penyebab dari pertumbuhan pada tumbuhan dikarenakan hal berikut ini:
- Pertumbuhan jumlah sel yang sekaligus merupakan hasil belahan sel secara mitosis pada titik tumbuh (meristem). Meristem terletak pada ujung-ujung pokok, batang dan juga pada akar. Terdapat 2 jenis tunas pada batang yaitu yang pertama tunas yang terletak pada ujung batang (tunas terminal) dan yang kedua adalah tunas yang terletak di samping sepanjang batang yang mempunyai kemampuan untuk menghasilkan cabang, daun dan bunga (tunas lateral).
- Pembesaran/ pemanjangan sel. Pada batang terjadinya pertumbuhan yang menyebabkan menjadi besar karena adanya jaringan kambium karena kambium mempunyai fungsi membentuk xilem dan floem yang baru.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar